Inilah Cara Download Video Youtube Tanpa Aplikasi

 

Menjadi platform terbesar di dunia,youtube selalu menjadi tempat berbagi video yang paling banyak dikunjungi. Walaupun kini youtube sudah tak seramai dulu,tapi beberapa orang masih mengakses youtube. Guna mendapatkan informasi penting,hiburan,horor,film atau beberapa hal lain yang bisa diakses di youtube. Sebagai pegiat internet,tentunya akan memperhatikan beberapa hal yang perlu anda ketahui.

Salah satunya adalah streaming. Streaming terus menerus di youtube,akan membuat kita menjadi menghabiskan kuota. Solusinya adalah mendownload video tersebut secara offline dengan mudah. Dengan mengeluarkan banyak kuota dan kita tonton langsung tanpa putus putus akan membuat kita terbantu dalam menonton video.

Dalam kesempatan kali ini kami ingin membagikan bagaimana cara mendownload video youtube tanpa aplikasi dengan mudah dan cepat. Dengan memanfaatkan trik mudah dalam jangka waktu tak sampai 5 menit saja,anda sudah bisa mendownload video dari youtube.


Cara Download Video Youtube


1. Pertama pergi ke youtube.com terlebih dahulu

2. Pilih video yang ingin anda download 

3. Ketik bagian ss diatas seperti gambar dibawah ini




4. Klik enter nantinya anda akan diarahkan ke savefrom bisa langsung memilih tipe tipe downloadnya


Anda akan dapat mendownload video tersebut dengan mudah. Dengan cara mengikuti langkah langkah diatas dengan mudah. Semoga dapat menjadi referensi anda dalam menemukan video,karena mendownload dengan mudah. Dengan cara download video youtube tanpa aplikasi menggunakan tips dan trik diatas tadi.

Posting Komentar untuk "Inilah Cara Download Video Youtube Tanpa Aplikasi"